Sprei merupakan kain yang biasa dingunakan untuk menutup kasur atau matras pada tempat tidur. Penggunaan sprei tentu saja ditujukan agar kasur tidak kotor. Anda tidak dapat menganggap remeh fungsi dari sprei, bahkan sprei memegang peranan yang sangat penting untuk menjamin tidur yang berkualitas.